Career Class Campuspedia: Plan Your Future
Jumat, 14 Agustus 2020 – 15:00 WIB
Masa depan setiap individu tentu berbeda. Namun semua memiliki kesempatan yang sama untuk mempersiapkannya. Untuk mempersiapkan masa depan, tentu kamu harus mengetahui tujuan dan arah langkahmu. Selain itu, ada strategi dan cara yang tepat untuk mengatur rencana masa depanmu. Cari tahu selengkapnya di kelas online Campuspedia. Simak di Career Class edisi “Plan Your Future”. Yuk daftar !
Cuplikan materi yang akan kamu pelajari di kelas ini:
- Career insight
- Kemungkinan pekerjaan di masa depan
- Pengenalan industri
- Cara mempersiapkan CV
- Perkenalan interview
Mentor kelas ini:
- Jonas Danny, seorang People Development Manager at Crewdible. Danny memiliki pengalaman spesialis Clinical Psychologist. Ia merupakan lulusan dari Master of Psychology Universitas Tarumanagara.
Kelas ini direkomendasikan untuk:
- Mahasiswa
- Pelajar
- Job seekers
- Pekerja
- Kamu yang tertarik dengan materi kelas ini
Fasilitas Untukmu:
- Video playback yang bisa ditonton berulang dengan gratis.
- E-Certificate berskala nasional
- Modul materi yang langsung disusun oleh mentor
- Telegram grup yang dapat digunakan untuk ruang diskusi
Syarat dan Ketentuan:
- Sesi presentasi terbagi menjadi 2 sesi yaitu sesi materi dan sesi tanya jawab.
- Pemberian materi disampaikan oleh mentor dan didampingi oleh moderator selama 60 menit.
- Diskusi atau tanya jawab dikoordinasi oleh moderator dengan dijawab oleh mentor. Sesi tanya jawab ini berlangsung selama 30 menit.
- Selama kelas berlangsung, dilarang keras membahas dan mengirimkan topik yang mengandung unsur SARA dan tidak berhubungan dengan materi.
- Seluruh peserta tidak diperbolehkan menambahkan akun lain ataupun mambagikan link grup/live pada oranglain.
Media Informasi
Whatsapp : +6282131977070
Instagram : @campuspedia.academy
Info lain : daftar kelas online edisi Agustus