Halo Sobat Campuspedia! TOEFL tentu sering kali menjadi syarat dalam berbagai program dan kegiatan, baik di pendidikan dalam dan luar negeri. Nah untuk Sobat yang lagi berjuang mencari beasiswa tentu sangat memerlukan berbagai tes dan ujian mengenai TOEFL nih!
Untuk itu, Campuspedia hadir memberi kalian kabar yang sangat menggembirakan! Yaitu adalah….! Campuspedia menyelenggarakan TOEFL Prediction Test secara daring dan tentunya bisa dikerjakan dimana saja lho!
Fasilitas apa saja ya yang akan didapatkan peserta Tes TOEFL?
E-Sertifikat
Sertifikat ini tentu dibutuhkan semua kalangan! Kapan lagi dapat E-Sertifikat secara gratis nih Sobat?!
Kunci Jawaban
Selain e-Sertifikat tadi, Sobat juga akan mendapatkan Kunci Jawaban dari soal-soal yang telah diujikan lho!
Rangking
Akan diadakan pemeringkatan sesuai dengan jumlah yang ditentukan oleh Panitia! Buruan daftar dan uji kompetensi bahasa Inggrismu! Ada diperingkat berapa ya kamu nanti?
Pembahasan
Nah ini lagi! Pembahasan tentu penting agar kamu dapat mempelajari materi TOEFL berikut!
Waktu Pelaksanaan
Tanggal 5-6 Septermber 2020
Pukul : 06.00 -23.59 WIB
Tempat Pelaksanaan
Dilakukan secara daring
Website toefl.campuspedia.id
Mekanisme Pendaftaran
1. Ikuti laman Instagram @campuspedia dan @campuspedia.edu
2. Bagikan postingan Instagram di atas ke 5 grup medsos kalian dengan caption se-kreatif kalian ya!
3. Bagikan postingan Instagram di atas ke story instagram kalian, wajib memberi review yang positif ya Sobat!
4. Jika sudah, segera kunjungi toefl.campuspedia.id atau langsung menghubungi admin.
Admin (CP) : 0898 9735 003
Biaya Ikut Serta
GRATIS!
Biar ga ketinggalan info seputar kampus, yuk follow official Instagram, facebook, twitter, dan LINE Campuspedia!
- Instagram : https://www.instagram.com/campuspedia
- Facebook : https://www.facebook.com/campuspedia
- Twitter : https://twitter.com/campuspediaid?lang=en
- Line : http://line.me/ti/p/~@dbh9820y
- YouTube: https://www.youtube.com/channel/UCPGrmZDHa5W4lCEudr8yYkA