Career Class Campuspedia: How to Become Cool Influencer in Your Interest Field
Minggu, 3 Mei 2020 – 20:30 WIB
Keberadaan teknologi membawa perubahan pada ekonomi masyarakat. Banyak sekali pekerjaan baru yang muncul berkat teknologi. Ada pekerjaan lama yang hilang namun diprediksi akan ada setidaknya 3,7 juta pekerjaan baru yang muncul. Beberapa pekerjaan itu bahkan tidak memerlukan ijazah sarjana atau bahkan S3. Selain itu, banyak sekali pekerjaan yang bahkan bisa kita jalankan sebagai pekerjaan non-utama tapi tetap bisa eksis dan membawa keuntungan. Salah satunya menjadi seorang influencer. Sudah banyak orang-orang di Indonesia yang menjadi inflluencer. Lalu, sebenarnya bagaimana cara menjadi influencer yang tetap sesuai dengan bidang yang kita sukai? Simak penjelasannya di Career Class Campuspedia edisi “How to Become Cool Influenccer in Your Interest Field”.
Yang akan kamu pelajari di kelas ini:
- Perlukah latihan menjadi influencer?
- Tantangan seorang influencer
- Menemukan brand diri, dan masih banyak bahasan lainnya
Pembicara kelas ini:
- Ricky Indra Alfaray, M.D. Sedang menempuh S3 di Medicine Oita University di Jepang. S3 nya ini ditempuh dengan beasiswa MEXT. Selama kuliah S1, kak Ricky berhasil menjadi top 3 Universitas Airlangga Ambassadors Competition. Selain itu, kak Ricky juga mempunyai pengalaman sebagai Research Assistant Neonatology Division, Pediatric of Soetomo General Hospital dan Research Assistant and Staff of Public Relation Division at Oncology Hospital.
Kelas ini cocok untuk:
- Millennial
- Aktivis media social
- New Influencer
- Kamu yang ingin menjadi influencer
- Kamu yang suka menulis
- Siapapun kamu yang ingin menambah pengetahuan seputar influencer
Jenis kelas ini:
Kelas ini terdiri dari dua kelas yaitu kelas gratis dan praktis. Selain itu, kamu dapat berdonasi dalam upaya pencegahan covid-19. Daftarkan dirimu di campuspedia.id/onlineclass. Pembayaran dilakukan maksimal tanggal 3 Mei 2020 pukul 15:00 WIB.
Fasilitas:
- Sertifikat Online Class Campuspedia
- Modul Materi dari Pembicara
- Video playback, rekaman video pembelajaran yang bisa ditonton berulang secara gratis.
- Grup kelas untuk memperluas networking
- Notulensi pembelajaran yang bisa diakses berulang kali secara gratis
Term & Condition:
- Sesi Presentasi Awal, disampaikan oleh narasumber hingga selesai. Seluruh peserta dipersilakan mengikuti live di google meet. Sesi presentasi akan dilaksanakan dari jam 20:30 – 21.30 WIB.
- Selama sesi diskusi tanya jawab berlangsung, setiap peserta boleh menanggapi jawaban dari pemateri maupun peserta lainnya. Sesi diskusi tanya jawab dilaksanakan selama 30 menit, dari pukul 21.30 – 22.00 WIB
- Seluruh peserta tidak diperbolehkan menambahkan akun lain maupun membagikan link grup/live pada orang lain.
- Moderator berhak mengatur jalannya diskusi sepenuhnya demi ketertiban diskusi.
- Dalam forum, dilarang keras membahas dan mengirimkan topik yang mengandung unsur promosi/iklan, dan sesuatu yang tidak berhubungan dengan diskusi kali ini.
- Dilarang mengirimkan konten yang mengandung unsur pornografi, sara, atau menyudutkan secara tidak profesional
- Apabila ada postingan atau komentar yang melanggar tata tertib, maka akan diberikan peringatan secara kekeluargaan. Apabila tidak bisa, maka akan diremove oleh moderator.
Narahubung:
Alya (WA) : +62 821-3197-7070
Instagram: @campuspedia.academy
Comments 1